NPM : 1C214364
Kelas : 4EA12
Bedah Iklan “Axis”
v Alasan memilih iklan axis
-
Iklan
nya menarik , lucu dan dapat di ingat oleh konsumen
-
Axis
merupakan salah satu provider yang mampu bersaing dengan provider lainnya
dengan memberikan tawaran yang spesial dan berbeda dari provider lainnya.
-
Iklan
yang ditampilkan oleh axis selalu berbeda .
-
Axis
merupakan provider yang di gemari oleh anak muda
v Isi / Materi Iklan
-
Iklan
axis yang saya ambil mengenai selfie , dengan kuota yang ditawarkan axis sangat
murah , dapat memberikan gambaran , saat kita melakukan selfie dimanapun dan
kapanpun dapay mengupload nya setiap saat karena kuota yang ditawarkan
berlimpah
v Sudut Pandang Komunikasi Bisnis
Pada dasarnya komunikasi bisnis dibagi menjadi dua yaitu komunikasi
verbal dan komunikasi non verbal
a. Komunikasi verbal ( verbal communication ) adalah bentuk komunikasi
yang disampaikan komunikator kepada komunikan dengan cara tertulis (written)
atau lisan (oral). Komunikasi verbal menempati porsi besar. Karena
kenyataannya, ide-ide, pemikiran atau keputusan, lebih mudah disampaikan secara
verbal ketimbang non verbal. Dengan harapan, komunikan (baik pendengar mau pembaca ) bisa lebih mudah memahami
pesan-pesan yang disampaikan.
b. Komunikasi non verbal ( non verbal
communicarion) menempati
porsi penting. Banyak komunikasi verbal tidak efektif hanya karena
komunikatornya tidak menggunakan komunikasi non verbal dengan baik dalam waktu
bersamaan. Melalui komunikasi non verbal, orang bisa mengambil suatu kesimpulan
mengenai suatu kesimpulan tentang berbagai macam persaan orang, baik rasa
senang, benci, cinta, kangen dan berbagai macam perasaan lainnya. Kaitannya
dengan dunia bisnis, komunikasi non verbal bisa membantu komunikator untuk
lebih memperkuat pesan yang disampaikan sekaligus memahami reaksi komunikan
saat menerima pesan.
v Etika Bisnis
menurut
saya iklan axis ini masih sesuai etika periklanan, meskipun tidak banyak pesan
moril yang di sampaikan pada iklan tersebut dan hanya menyampaikan produk yang
di miliki oleh axis itu sendiri, dengan cara penyampaian yang sederhana dan
lucu sehingga dapat di terima oleh masyarakat .